POSYANDU BALITA MAWAR SARI BANJAR LANGGAHAN KANGIN DESA LANGGAHAN
12 Juni 2024 00:39:17
Administrator
99 Kali Dibaca
Berita Desa
Pada hari ini rabu tanggal 12 juni tahun 2024 kader posyandu balita menyelenggarakan kegiatan posyandu balita dengan meliputi pemberian PMT balita,pengukuran dan pengecekan kesehatan dan pertumbuhan balita di banjar langgahan kangin desa langgahan